"Biodata Identitas Menggunakan Bahasa Pemrograman C"
Hallo guysss!
Pada kesempatan kali ini kita akan membahas mengenai bahasa pemrograman C.
Bahasa Pemrograman C adalah sebuah bahasa pemrograman komputer yang bisa digunakan untuk membuat berbagai aplikasi (general-purpose programming language), mulai dari sistem operasi (seperti Windows atau Linux), antivirus, software pengolah gambar (image processing), hingga compiler untuk bahasa pemrograman, dimana C banyak digunakan untuk membuat bahasa pemrograman lain yang salah satunya adalah PHP.
Meskipun termasuk general-purpose programming language, yakni bahasa pemrograman yang bisa membuat berbagai aplikasi, bahasa pemrograman C paling cocok merancang aplikasi yang berhubungan langsung dengan Sistem Operasi dan hardware. Ini tidak terlepas dari tujuan awal bahasa C dikembangkan.
Baiklah langsung saja kita ke source code nya, seperti gambar berikut:
1. Buka aplikasi sublime text, ketik source code seperti pada gambar dibawah
2. Lalu jangan lupa save source code nya, ketik file > pilih save as.
3. Buka Command Prompt untuk meng-compile source code tersebut.
4. Lalu compile source code tersebut, maka akan muncul data diri seperti gambar dibawah :
Keterangan untuk fungsi dari Source Code tersebut:
1. Include berfungsi sebagai bagian dari struktur bahasa C yang untuk mengimpor fungsi-fungsi pada header file.
2. void main berfungsi sebagai fungsi utama program.
3. char berfungsi sebagai pemanggil tipe data yang digunakan dan penampung nilai seperti huruf dan angka.
4. int berfungsi pemanggil sebagai tipe data bilangan bulat.
5. if dan else berfungsi untuk pengujian sebuah kondisi pada program.
6.scanf berfungsi untuk menerima input an program dan bertipe integer.
7. printf berfungsi untuk menampilkan data atau hasil akhir dilayar monitor.
8. \n berfungsi sebagai pembuat garis baru.
9. \t berfungsi sebagai pemberi enter pada program.
10. Tanda { sebagai pemulai dari sebuah program dan tanda } sebagai akhir dari program.
Inilah sedikit penjelasan dari artikel kali ini, semoga bermanfaat bagi teman- teman yang sedang belajar.